Kapolda Sumut Tinjau Kantor KPUD Tapteng

/ Rabu, 15 Februari 2017 / 15.49
TAPTENG|
Kapolda Sumut Irjen Pol. Dr. Rycko Amelza Dahniel, MSI didampingi pejabat utama melakukan peninjauan Kantor KPUD Tapanuli Tengah (Tapteng) sekaligus melihat langsung gudang penyimpanan kotak suara .Rombongan diterima oleh Ketua KPUD Sumut Mulia Banurea dan Ketua KPUD Tapteng,Halomoan FL Tobing FL.



Pada kesempatan itu Kapolda Sumut melakukan dialog  dengan ketua KPUD , Kapolres dan Dandim,terkait rencana pergeseran dan pengamanan kotak suara.Kapolda juga menanyakan kesulitan apa yang dihadapi. Namun,hingga saat ini belum ada kesulitan yang dihadapi oleh KPUD Tapteng, sementara jumlah personil yang mengamankan kantor KPUD Tapteng sebanyak . 2 ton Polri dan 30 orang TNI.(rel)

Berita Terkait

Komentar Anda